3 Cara Beli Masa Aktif Kartu Telkomsel, Perpanjangan Mudah
Cara beli masa aktif kartu Telkomsel sangat mudah. Ini dapat kamu coba ketika sisa pulsa masih banyak, tapi nomor hampir masuk masa tenggang. Daripada kartu tidak bisa digunakan untuk apa pun, lebih baik memperpanjang masa aktif dengan melakukan pembelian. Biasanya masa aktif bertambah ketika membeli pulsa maupun paket data internet.
Leave Your Comment